Sekolah Keberbakatan Muhammadiyah Boarding Area Sport Art and Sains SMA Muhammadiyah 10 (MBA Spartans SMAM-X) menerus harapan besar kepada para siswanya yan tergabung di komunitas entrepreneurship untuk terus mengembangkan bakatnya memiliki jiwa entrepreneurship khususnya menjadi pengusaha. Salah satunya, melakukan kunjungan industri ke Sinar Sosro a Rekso Company di Mojokerto. Rombongan berangkat dari sekolah pada Kamis 15 November 2018 pukul 09.00, dilepas kepala SMAM-X.
