Our Blog

Kembangkan Teknik Dasar Bermain Atlet-Atlet Cabang Olahraga Woodball Sekolah Keberbakatan SMAM-X Melalui Latihan Bersama Dengan Club Luar Kota Surabaya 

Di situasi bencana pandemi corona Covid-19 bagi atlet-atlet kelas olahraga SMAM-X bukan berarti tidak bisa melakukan apa apa. Meskipun situasi belum memungkinkan mereka untuk latihan seperti biasanya, namun jika direncanakan dengan baik tetap mematuhi aturan protokoler kesehatan yang tepat merekan akan bisa berlatih dan mengoptimalkan kemampuan teknik dasar permaian, fisik bahkan mental kesehatan 

 Mental kesehatan para atlet dalam situasi mudibah pandemi juga perlu mendapatkan perhatian, terutama bagi atlet presrasi yang sewaktu-waktu mengikuti lomba atau kejuaraan. “program latihan disituasi pandemi corona Covid-19, merupkan bagian dari konsep menjaga kebugaran dan mental kesehatan atlet yang diterapkan di sekolah keberbakatan SMAM-X, “ujar ustadz Randy Salat

Menurut Atlet muda Wood ball sby smamx ananda Rahman Rusdiansyah Kls X MIA  1 aktif latihan rutin mengatakan bahwa latihan kali ini berbeda dengan biasanya, karena berkolaborasi dengan begerapa atlet senior yang berasal dari club luar Sutabanya. Tapi tetap selama latihan diharuskan mengikuti protokoler kesehatan. Sehingga mampu membangun semangat untuk terus berlatih, bahkan mampu merubah menjadi prestasi

Post A Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ustadz Putra

Segera Membalas...