Pelaksanaan evaluasi disaat situasi bencana pandemi corona Covid-19 bagi sekolah keberbakatan Muhammadiyah Boarding Area Sport Art and Sains SMA Muhammadiyah 10 Surabaya, kini tidak lagi masalah. Karena seluruh kegiatan evaluasi Festival Tengah Semester SMAM-X 2020 hingga beragam informasi di pusatkan di studio penilaian hasil belajar. Hampir seluruh kegiatan selama persiapan, proses pelaksanaan hingga saat penilaian akan dengan cepat dilayani melalui aplikasi berbasis elektronik.
Pelaksanaan penilaian berbadis E-learning akan merespon dengan cepat segala kesulitan yang dialami oleh peserta, khususnya yang berhubungan dengan pelalsnaan FTS SMAM-X 2020. Itulah tujuan di disiapkan ruang studio penilan berbadis elektronik. Sejak adanya keberadaan studio penilaian disetiap persoalan yang berhububgan dengan evaluasi bahkan pembelajaran bisa terselesaikan dengan baik.
“Saya senang karena sekolah sekolah memberikan dukungan keberadaan studio penilaian dan menghargai kerja cerdas panitia FTS. Dan saya juga senang para tim penilai bisa bekerja sama dengan baik dengan kami, “ujar ustdz Mitra ketua Panitia FTS SMAM-X 2020