Entrepreneurship SMAM-X Kenalkan Tantangan Produk Lokal Pada Anak Panti Insan Takwa Agar Bisa Bersaing

Acara buka bersama, entrepreneurship SMAM-X bersama anak-anak Panti Asuhan Insan Takwa di Masjid At-Taqwa Jalan Simo Rejo pada Jum’at 1 Juni 2018,  berjalan dengan suasana yang menyenangkan. Para anggauta entrepreneurship SMAM-X Menyampaikan beberapa informasi mengenai program pemerintah prihal bagaimana meningkatkan daya saing Produk-produk yang kita miliki. Buker juga disisipkan penampilan dan keterampilan komunitas anak anak […]

Sekolah Sesuai Passion SMAM-X Perlu Kerja Sama Dengan  BBS TV

Pendidikan berbasis luas yang dilaksanakan di sekolah keberbakatan SMAM-X, kerja sama dengan berbagai pihak adalah salah satu solusi yang dilakukan untuk melecit potensi sesuai passionnya menjadi prestasi. Sebab, kegiatan didalam kelas, kurang me dukung tranfer pengalaman dan kecakapan. Hanya saja, kegiatan diluar kelas, tetap harus mengacu pada kegiata didalam kelas Kepala sekolah passion SMAM-X Sudarusman, […]

Terobosan Baru SMAM-X Tranfer Kecakapan Siswa di Hotel Ibis City Center Surabaya

Sekolah Keberbakatan SMAM-X Surabaya terus berinovasi dlam mengembangkan kecapan Generik para siswanya. Kali ini, SMAM-X melalui komunitas Etrepreneurshipnya meluncurkan program baru, melakukan kerja sama dengan hotel Ibis city center Surabaya dalam bentuk “pembelajaran di luar kelas”. Program baru ini untuk semakin menanamkan jiwa entrepreneurship melalui peningkatan kecakapan personal dan sosial. Dengan harapan para siswa memperoleh […]

Siswa SMAM-X Raih Penghargaan Sebagai Anggota Paskibraka 2018 Kota Surabaya

Sekolah Keberbakatan SMAM-X Surabaya kembali membuktikan, sekolah yang dihuni oleh anak-anak yang berbakat dengan meraih penghargaan terpilih sebagai anggauta Paskibraka tahun 2018 Kota Surabaya. Penghargaan tersebut diraih melalui proses panjang, karena bisa menyisihkan peserta yang lain dalam ajang seleksi yang dikuti para pelajar yang ada di kota Surabaya. Penghargaan tersebut diterima pada 16 Mei 2018 […]

Melangkah ke Depan Menuju Level Terbaik Bagi Siswa Tidak Terbatas

Pagi itu tepatnya 25 Mei 2018, suasana kampus SMAM-X di Jalan Genteng Muhammadiyah 45 terlihat lebih tenang dibanding hari hari biasanya. Ratusan siswa memasuki ruangan kelas dengan memakai seragam batik berwarna biru dengan dasar putih. Suasana riang pun terdengar oleh siapapun dari sebuah ruangan di pojok paling kanan. Ternyata beberapa siswa tidak terbatas atau berkebutuhan […]

Komunitas Bahasa Jepang SMAM-X Asah Keterampilan Wirausaha Buat Onigiri atau Nasi Kepal

Komunitas Bahasa Jepang sekolah Keberbakatan SMAM-X selenggarakan kegiatan buka bersama Sabtu 26 Mey 2018, sambil meningkatkan keterampilan dan Profesionalisme dalam membuat onigiri atau Nasi kepal sekaligus cara pemasarannya. Tujuannya para siswa-siswi yang tergabung di komunitas bahasa Jepang tidak hanya memiliki kompetensi bahasa saja, tetapi mereka mampu menciptakan mesin uang untuk dirinya dan orang lain Onigiri […]

Menghadapi Persaingan Terbuka  Antar Sekolah, SMAM-X Gandeng SMAM-1 Sumenep dalam Berbagi Program

Sekolah Keberbakatan SMAM-X Surabaya menyiapkan berbagai strategi dalam menghadapi persaingan sekolah yang semakin terbuka. Salah satunya melakukan kerja sama dan membagi rasa dengan beberapa sekolah yang ada di daerah daerah. Salah satunya SMAM-1 Kabupatèn Sumenep, melakukan pertukaran program Beberapa program yang dimiliki oleh SMAM-X tidak menutup kemungkinan sesuai dengan khultur budaya yang ada di SMA […]

SMAM-X Siap Berlomba Cerdas Cermat  di Tingkat Nasional Melalui Seleksi Tingkat Sekolah

Sekolah Keberbakatan SMAM-X terus melakukan pembinaan, tidak hanya dalam Bidang olahraga dan seni, namun dalam bidang pengetahuan umum. Salah satu cara yang dilakukan, dengan mengadakan lomba cerdas cermat antar kelas pada peringatan hari pendidikan nasional  1-4 Mei 2018. Melalui lomba tersebut para pemenangnya akan diberikan pembinaan dan senjutnya menjadi tim cerdas cermat SMAM-X, mereka siap […]

Jaga Kebugaran Fisik, Kelas Olahraga SMAM-X Lakukan Latihan Dibulan Ramadhan

Sore itu Jumat 25 Mey 2018 pukul 16.00, ada hal yang menarik di Lapangan Hoky Dharmawangsa Surabaya. Pasalnya, ada puluhan siswa yang tergabung di Kelas Olahraga SMAM-X melakukan latihan cabang olahraga hoky, padahal para siswa kebanyakan berpuasa. Akan tetapi, keberadaan mereka terlihat ceria, gembira dan semangat, mereka sangat antusias melakukan gerakan gerakan sesuai dengan Intruksi […]

Ajang Transfer Pengalaman dan Kecakapan sosial serta Ketrampilan di Depan publik

Ratusan tamu dan pengunjung Hotel Luminor dari bergairah daerah, menyaksikan komunitas seni drama SMAM-X yang membacakan puisi kebangsaan yang bernuanya Spritual. Kamis 24 Mey 2018 pada agenda buka bersama yang kemas lebih menarik dan lebih mengarah pada KEBERSAMAAN, yang dikemas di depan Hotel Luminor jenu sari Surabaya Penampilan 3 Siswa dalam membaca puisi diawali dari […]